Friday, 26 November 2010
MAWAR BUNGA (lg. koes Plus)
Ku berikan padanya setangkai mawar bunga
Tanda kasih sayangku untuknya
Namun aku tak tahu apa yang dirasakan
Hanya satu pintaku kasih sayangnya
Mengapa mengapa
Ku jatuh cinta padanya
Oh ya mengapa cinta padanya
Andaikan diterimanya tanda kasih sayangku
Ku kan menyerahkannya semua milikku
Mengapa mengapa
Ku jatuh cinta padanya
Oh ya mengapa cinta padanya
Oh ya padanya
Labels:
His song for me
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
No comments:
Post a Comment